Memahami Cara Pembacaan Skema Dan Trace Jalur On Off And Volume Pada Ponsel (LPKS INDOGSM)

 

A.Pendahuluan

a.pengertian

    Pengertian skema adalah suatu bentuk rancangan atau kerangka secara garis besar yang memuat gambaran umum tentang bagaimana suatu tujuan dapat dicapai. Skema tidak menjelaskan rencana secara terperinci dan skema biasanya berbentuk tidak terlalu formal

b.latar belakang

karena skema pada tiap type ponsel itu berbeda beda maka saya harus bisa memahami cara nya mentrace jalur  pada skema ponsel

B.Maksud Dan Tujuan

bisa memahamai cara pembacaan skema dan trace jalur pada setiap 

C.Batasan Dan Ruang Lingkup Pekerjaan

  • Memahami Cara Pembacaan Skema Dan Trace Jalur On Off And Volume Pada Ponsel

D.Target Dan Hasil Yang Diharapkan

bisa memahami pembacaan skema dan mampu mentrace jalur on off maupun yang lainnya

E.Alat Dan Bahan

  • UFS ROOM 
  • Laptop

F.Target Waktu

  • 08.00-16.00

G.Tahapan Pelaksanaan

  • menunggu konfirmasi  dari mas dodik untuk agenda yang akan saya lakukan hari ini setelah saya konfirmasikan dan mas dodo menyuruh saya dan kawan-kawan untuk saling mengoreksi trace jalur yang sudah di buat
  • Memahami Cara Pembacaan Skema,yang pertama yang saya lakukan adalah memahami knowledge karena knowledge itu saya gunakan untuk membaca dan mentrace jalur skema 
  • setelah saya pahami saya mulai menerapkan pada skema diagram ponsel dan yang pertama kali saya pilih adalah ponsel terbaru karena saya ingin mempelajari yang sulit dulu baru yang mudah 
  • setelah itu mas dodik menyuruh saya dan kawan kawan untuk membuat trace jalur LCD

H.Temuan Masalah Serta Cara Penyelesaian Masalahnya

masalah yang pertama kalli saya temukan adalah pada saat menghitung kaki IC nya solusinya membaca ulang knowledge bagian IC

I.Kesimpulan

Trace Jalur pada ponsel itu sangat berguna,saat saya ingin menjumper jika saya tidak mengerti jalurnya atau salah jalur saat menjumper maka prosesor hp tersebut akan rusak

J.Referensi

- Mas Dodik
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url